KENAPA MUSTI TAKUT MENJADI DIRI SENDIRI Pernah gak kamu merasa insecure terhadap diri sendiri? Seringkali merasa gak pede dan dipenuhi keraguan untuk melakukan sesuatu Gimana ya nanti kalau dibilang gendutan? Gimana kalau bajuku dikomentari karena gak matching? Gimana kalau aku senyum nanti dikira psikopat “ngapain nih anak ketawa-ketawa sendiri?” Merasa insecure saat melihat diri stuck dan gak berkembang sementara yang lain sudah melalui A, B , hingga C. Parahnya, insecure juga bisa memicu depresi dan akhirnya mengganggu relasi kamu dengan orang sekitar Rileks dan tenangkan pikiranmu karena kamu gak pernah sendiri. Rasa insecure bisa terjadi pada siapapun . Sebagai refleksi, yuk baca 7 hal yang perlu dilakukan agar mengurangi rasa insecure yang tinggi. 1. Ketahui penyebabnya dan lakukan refleksi Pexels/Startup Mencari tahu penyebab darimana rasa insecure itu datang adalah hal pertama yang perlu dilakukan. Misalnya, tidak percaya diri berdiri di depan u